PRODUK
Produk adalah apa saja yg ditawarkan dipasar untuk mendapat perhatian , permintaan, pemakaian atau
konsumsi yg dapat memenuhi keinginan
atau kebutuhan konsumen
A.
Macam-macam
Produk
• Produk Inti
(Core Produk)
Setiap produk memilki manfaat inti maka penjual harus
dapat menjual manfaat inti dari produk, contoh: konsumen membeli panas bukan
kompor gas.
• Produk
berwujud (tangible product)
Perusahaan harus mengubah produk inti menjadi produk berwujud, contoh
: kosmetik, computer, buku, dll.
• Produk
tambahan : merupakan jenis tambahan, ada empat:
a.
instalasi
b.
jaminan
c.
penyerahan dan
kredit
d.
servis purna
jual.
B.
Penggolongan Barang Menurut Tingkat Pemakainya
q Barang tahan lama (durable goods)
-> Barang yg secara normal bisa di pakai berulang kali
dalam jangka panjang.
q Barang tidak tahan lama (non durable goods)
-> Barang yg secara normal hanya bisa digunakan sekali pakai.
q Barang tahan lama (durable goods)
-> Barang yg secara normal bisa di pakai berulang kali dalam jangka panjang.
q Barang tidak tahan lama (non durable goods)
-> Barang yg secara normal hanya bisa digunakan sekali pakai.
C.
Penggolongan
Barang Menurut Tujuan Pemakai
Barang Konsumsi
Barang Konsumsi
Barang konvenien (convenien goods)
Barang shoping (shopping goods)
Barang special (special goods)